Berita Ekonomi

Bapanas Stabilkan Harga Pangan dan Inflasi untuk Dukung Pertumbuhan Ekonomi Nasional yang Inklusif. (Dok. Bapanas)

Ekonomi

Gerakan Pangan Murah dan SPHP Jadi Andalan Bapanas Jaga Daya Beli dan Harga Stabil

Ekonomi | Selasa, 27 Mei 2025 - 15:55 WIB

Selasa, 27 Mei 2025 - 15:55 WIB

JAKARTA – Inflasi pangan nasional tercatat hanya 1,17 persen pada April 2025 menurut laporan resmi Badan Pusat Statistik. Kontribusi inflasi dari komponen pangan hanya…

Tim Bapanas melakukan pengambilan sampel cabai dari berbagai titik distribusi dan pasar tradisional. (Dok. Bapanas)

Ekonomi

Bapanas Lakukan Inspeksi Pangan Segar di 11 Kota untuk Deteksi Formalin dan Residu Pestisida

Ekonomi | Selasa, 27 Mei 2025 - 13:13 WIB

Selasa, 27 Mei 2025 - 13:13 WIB

JAKARTA – Pengawasan keamanan pangan segar menjadi perhatian utama Badan Pangan Nasional (Bapanas) dalam menjaga kesehatan masyarakat Indonesia. Langkah konkret dilakukan Bapanas dengan menggelar…

Program BRI Fellowship Journalism 2025. (Dok. BRI)

Ekonomi

BRI Umumkan 45 Jurnalis Penerima Beasiswa S2 Fellowship Journalism 2025, Dorong Peningkatan Kualitas Pers

Ekonomi | Rabu, 21 Mei 2025 - 12:50 WIB

Rabu, 21 Mei 2025 - 12:50 WIB

JAKARTA – PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BRI kembali menunjukkan komitmen dalam mendukung peningkatan kualitas industri media nasional melalui program BRI Fellowship…

PT Pantai Indah Kapuk Dua Tbk (PANI). (Dok. pantaiindahkapukdua.com)

Ekonomi

PANI Bagi Dividen Tunai Rp67,5 Miliar, Sinyal Positif dari Aguan – Salim Grup kepada Investor

Ekonomi | Rabu, 21 Mei 2025 - 12:03 WIB

Rabu, 21 Mei 2025 - 12:03 WIB

JAKARTA – PT Pantai Indah Kapuk Dua Tbk (PANI), salah satu perusahaan properti besar milik konglomerat Aguan dan Salim Grup, resmi mengumumkan pembagian dividen…

Menteri Keuangan RI, Sri Mulyani Indrawati. (Instagram.com @smindrawati)

Ekonomi

Spekulasi Bergulir, Kementerian Keuangan Masih Menjaga Jarak Soal Kabar Pergantian Dirjen Pajak dan Bea Cukai

Ekonomi | Selasa, 20 Mei 2025 - 18:28 WIB

Selasa, 20 Mei 2025 - 18:28 WIB

JAKARTA – Isu perombakan jajaran eselon I di lingkungan Kementerian Keuangan kembali mencuat. Dua posisi strategis — Direktur Jenderal Pajak dan Direktur Jenderal Bea…

Menjaga kualitas asset dan pembiayaan tetap sehat, khususnya di segmen UMKM menjadi fokus bisnis utama BRI, disaat kondisi ekonomi global penuh dengan tekanan akibat dampak dari tensi geopolitik dan perang tarif. (Dok. BRI)

Ekonomi

Ini Strategi Manajemen Risiko BRI di Tengah Dinamika Ekonomi Global, Jaga Kualitas Aset Tetap Sehat

Ekonomi | Rabu, 14 Mei 2025 - 12:53 WIB

Rabu, 14 Mei 2025 - 12:53 WIB

JAKARTA – Saat ini kondisi ekonomi global penuh dengan tekanan akibat dampak dari tensi geopolitik dan perang tarif. Menghadapi kondisi tersebut, PT Bank Rakyat…

Gedung Kementerian Keuangan Republik Indonesia. (Dok. kemenkeu.go.id)

Ekonomi

Kemenkeu dan Green Finance Institute (GFI) Kembangkan Cetak Biru Tata Kelola untuk Komite Keuangan Berkelanjutan

Ekonomi | Senin, 12 Mei 2025 - 15:06 WIB

Senin, 12 Mei 2025 - 15:06 WIB

JAKARTA – Kementerian Keuangan Republik Indonesia bersama Otoritas Jasa Keuangan (OJK) dan Bank Indonesia tengah mempersiapkan pembentukan Komite Keuangan Berkelanjutan (Sustainable Finance Committee/SFC/Komite). Sebagaimana…

Harga beras dunia anjlok tajam ke titik terendah dalam beberapa tahun terakhir. (Dok. Kementan)

Ekonomi

Harga Beras Dunia Anjlok: Thailand, Vietnam, dan Kamboja Ketar-ketir, Indonesia Cetak Rekor Produksi

Ekonomi | Sabtu, 10 Mei 2025 - 07:31 WIB

Sabtu, 10 Mei 2025 - 07:31 WIB

JAKARTA – Harga beras dunia anjlok tajam ke titik terendah dalam beberapa tahun terakhir, dipicu oleh melimpahnya pasokan dari India, Indonesia, dan negara-negara Asia…

Penandatanganan perjanjian kerja sama antara Sinar Mas dengan Direktorat Jenderal Potensi Pertahanan (Pothan) Kementerian Pertahanan di Jakarta, Kamis (8/5/2025). (Dok. Sinar Mas)

Ekonomi

Sinar Mas Tugaskan SDM Gabung Komcad, Dukung Upaya Pemerintah agar Indonesia Makin Kuat dan Maju

Ekonomi | Kamis, 8 Mei 2025 - 21:16 WIB

Kamis, 8 Mei 2025 - 21:16 WIB

JAKARTA – Wujud nyata ketulusan dukungan terhadap negara melatari komitmen Sinar Mas menugaskan sumber daya miliknya untuk bergabung ke dalam Komponen Cadangan (Komcas) Matra…

Gedung Bank Rakyat Indonesia (BRI).  (Dok. BRI)

Ekonomi

Ini Strategi BRI untuk Tumbuh Sehat, Berkelanjutan, dan Inklusif, Fokus pada Fundamental Kinerja

Ekonomi | Senin, 5 Mei 2025 - 18:22 WIB

Senin, 5 Mei 2025 - 18:22 WIB

JAKARTA – PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk terus memperkuat fondasi bisnisnya di tengah dinamika ekonomi global. Di bawah kepemimpinan Direktur Utama BRI Hery Gunardi,…